Kampung
nelayan belawan adalah salah satu daerah tempat pemukiman penduduk yang ada di
medan, sumatera utara, terdapat lebih dari 300 kk yang ada di kampung nelayan
ini , dimana sebagian besar wargannya bekerja sebagai nelayan pendapatan yang
kurang sebagai seorang nelayan memaksa kaum ibu dan anak-anak yang ada di
kampung nelayan untuk mencari uang tambahan , mulai dari menjual kue , memilah
udang , berjualan jajanan , dan mengupas udang ,
Seperti pada
gambar 01 tersebut dimana gambar tersebut menunjukan , seorang anak yang
bekerja sebagai pedagang kue keliling , salah satu alasan anak tersebut untuk
berdagang kue adalah kurangnya penghasilan orang tuanya , sehingga anak
tersebut berinisatif untuk berjualan kue keliling , anak tersebut menjajahkan
dagangan orang lain , bukat dagangannya , dan biasanya berapa kue yang laku
akan di bagi hasilnya kepada anak tersebut , menurut yang di paparkan oleh anak
tersebut biasaya iya bisa menjual 20 sampai 30 kue sehari , satu kue di hargai
Rp500-, anak tersebut hanya mendapatkan 2000sampai 3000 rupiah dari hasil 20
sampai 30 kue yang di jualnya , salah
satu upaya yang di lakukan si anak untuk membantu ekonomi keluarga , hasil dari
berdagang kue tersebut sebagian besar di gunakan untuk memenuhi kebutuhan sekolahnya
Salah satu aktifitas
yang sering dilakukan salah seorang anak di kampung nelayan , bukan hanya
menjual kue saja terdapat juga anak yang berkerja sebagai pengupas kepala udang
bisa kita lihat pada gambar .02 berikut dimana anak tersebut sedang bekerja
memotongi kepala udang, tuntutan ekonomi yang tinggi dan penghasilan orang tua
yang kurang membuat anak-anak tersebut harus bekerja demi membantu ekonomi
keluarga
Tidak ada komentar:
Posting Komentar